oleh Admin Registik | Nov 16, 2018 | Berita PMW
Mahasiswa Universitas Diponegoro berhasil memperoleh juara 1 pada ajang Ekspo Kewirausahaan Mahasiswa Indonesia (Ekspo KMI) IX 2018 di IPB Bogor. Pada ajang tersebut Arnandiza Amirul Khafida (Psikologi), Faela Sufah (T. Sipil), Mutiara Salma (T. Arsitektur) dengan...
oleh Admin Registik | Agu 14, 2018 | Berita PMW, Pengumuman
Diberitahukan dengan hormat bahwa setelah dilakukan serangkaian seleksi Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) Universitas Diponegoro untuk pendanaan tahun anggaran 2018, dengan ini disampaikan daftar calon penerima bantuan modal usaha Program Mahasiswa Wirausaha (PMW)...
oleh Admin Registik | Jun 7, 2018 | Berita PMW, Pengumuman
Berdasarkan surat No. 1775/ B3.2/KM/2018 tanggal 6 Juni 2018 tentang Daftar Kompetisi Bisnis Mahasiswa Indonesia (KBMI) Yang Lolos Didanai Tahun 2018, berikut daftar mahasiswa Universitas Diponegoro yang lolos pendaan KBMI Tahun 2018. Mengingat pelaksanaan kegiatan...
oleh Admin Registik | Mar 15, 2018 | Berita PMW, Pengumuman
Telah dibuka Pendaftaran Program Mahasiswa Wirausaha Universitas Diponegoro Tahun 2018. Adapun ketentuannya sebagai berikut: Mahasiswa aktif S1 dan D3 Universitas Diponegoro (minimal semester dua) Belum pernah lolos pendanaan PMW pada periode tahun – tahun...
oleh Admin Registik | Mar 2, 2018 | Berita PMW, Pengumuman
Datang dan Hadirilah ….. ” Sosialisasi Program Mahasiswa wirausaha ( PMW ) ” Tahun 2018 Universitas Diponegoro yang akan dilaksanakan pada : Hari / Tanggal : Selasa, 13 Maret 2018 Waktu : 08.00 – Selesai Tempat : Gedung...